Viral Seorang Pengemudi Gojek Ditendang Seorang Pria Hingga Jatuh

Seorang pengemudi ojol ditendang oleh seorang pria pengendara mobil dan kejadian ini berhasil di rekam oleh seorang yang akhirnya viral. Dalam video tersebut pengendara ojol di tendang hingga terjatuh tanpa melkukan perlawanan dan kejadian ini di saksikan oleh bebrapa orang di sekitar kejadian tanpa ada yang membantu.

Video ini menjadi viral di media sosial pada hari Sabtu, 4 Juli 2020. Menurut sumber peristiwa ini terjadi di Jl Cempaka, Kota Pekanbaru, Riau pada hari Jum’at, 3 Juli 2020 sekitar pukul 11.00 WIB.

Terlihat Pria dalam video ini marah dan menendang pengemudi ojol. Dari hasil pemeriksaan sementara pria ini lakukan tindakan kekerasan dan penganiayaan kepada pengemudi ojol karena terjadi perselisihan saat di jalan.

Setelahn video ini viral, ratusan pengemudi ojol di Pekanbaru menggeruduk rumah terduga pelaku di Jalan Legasari, Bukitraya, Pekanbaru, Riau.

Para pengemudi ojol mengepung rumah yang menjadi pelaku dan meminta pertanggung jawaban. Pada akhirnya pihak kepolisian pun mendatangi rumah pelaku dan membawanya ke Polresta Pekanbaru. Menurut keterangan pelaku melakukan penganiayaan ini karena tersinggung karena ketika pengemudi ojol yang berada di depan mobil pelaku tiba2 menepi karena menghindari seorang perempuan yang akan menyebrang dan hampir tertabrak pelaku. Lalu pelaku membunyikan klakson dan di balas oleh pengemudi ojol, namun pelaku merasa tersinggung karena dianggapnya si pengemudi ojol menantang pelaku.

Polisi pun menangkap terduga pelaku berinisial AK Berdasarkan pemerikasaan yang di lakukan polisi terdauka pelaku sedang mengkonsumsi sabu.

Sumber : Kompas tv

1,032 Comments

  1. I’m amazed, I have to admit. Seldom do I come across a blog that’s both equaally educatjve and interesting, and let me tell you, you’ve hit the nail on the head.
    The issue iis something which not enough folks are
    speaking intelligently about. Now i’m very happy thawt I found this during my hunt for something relating tto this.

    Also visit my web-site :: Pembantu Apartemen Harian

  2. I truly love your site.. Great colors & theme. Did you
    build this site yourself? Please reply back
    as I’m looking to create my own personal blog and want to learn where you got this from or what the theme is called.
    Cheers!

  3. I was more than happy to discover this web site. I need to too thank you for your time just for this fantastic
    read!! I definitely enjoyed every llittle bit of it and i
    also have yoou bookmarked tto check out new information on your website.

    My site – シャネル時計 ゴールド 925 (http://138.201.138.240)

  4. Hi there! This article could not be written any better!
    Reading through this post reminds me of my
    previous roommate! He continually kept preaching about this.
    I most certainly will forward this article to him.
    Pretty sure he will have a great read. I appreciate you for sharing!

  5. You can certainly see your skills in the work you write.
    The world hopes for even more passionate writers like you who aren’t afraid to say how they believe.
    At all times go after your heart.

  6. Hello! I know this is kinda off topic nevertheless I’d figured I’d ask.
    Would you be interested in exchanging links or maybe guest authoring a blog
    post or vice-versa? My blog addresses a lot of the same topics as
    yours and I believe we could greatly benefit from each other.
    If you happen to be interested feel free to shoot me an email.
    I look forward to hearing from you! Wonderful blog by the way!

  7. Wow! This blog looks exactly like my old one! It’s on a totally different subject
    but it has pretty much the same page layout and design. Excellent choice of colors!

  8. Howdy! This is kind of off topic but I need some help from an established blog.
    Is it very hard to set up your own blog? I’m not very techincal but I can figure things out pretty quick.
    I’m thinking about setting up my own but I’m not sure where to begin.
    Do you have any tips or suggestions? Thank you

  9. Wow, superb weblog format! How lengthy have
    you ever been blogging for? you made running a blog look easy.
    The entire glance of your site is wonderful, as well as the content material!
    You can see similar here sklep online